Home » » Cara Mendaftar Blog ke 40 Jenis Search Engine

Cara Mendaftar Blog ke 40 Jenis Search Engine

Unknown | 10.30 | 0 comments
Ada cara yang lebih mudah supaya blog kita bisa terdaftar langsung di 40 (empatpuluh) mesin pencari / search engine dalam waktu bersamaan. Yakni dengan cara memanfaatkan layanan gratis submitexpress.com yang memakai tools khusus agar alamat URL blog terdaftar ke 40 search engine seperti Google, Yahoo dan MSN dan lain sebagainya. Ikuti langkah praktis berikut:

1. Silahkan meluncur ke http://submitexpress.com
2. Isi alamat blog Anda di kotak yang tersedia di bawah tulisan FREE SUBMISSION. Jangan lupa pakai http://… Contoh, http://blogtrikdantips.blogspot.com
3. Klik Continue
4. Isi Email Anda di kotak yang tersedia.
4. Isi kode rahasia yang ada di bagian bawah, lalu klik “submit”
5. Selesai.

Catatan: Sebagian kecil search engine akan mengirim email konfirmasi ke Anda, klik aja link untuk konfirmasi yang diminta.
Berbagi Dengan Teman:

Posted by : Redi A.H ~ / Tutorial windows, SEO , Info gadget, Download game

Artikel Cara Mendaftar Blog ke 40 Jenis Search Engine Di posting oleh Redi A.H pada 2 Jul 2009. Terima kasih atas kunjungannya. Kritik dan saran dapat disampaikan via kontak atau komentar. Jika diperlukan Artikel ini bisa disebarluaskan melalui blog sobat, hanya mohon sebutkan sumbernya dengan tautan link aktif ke postingan ini. Terimakasih. Happy blogging!!!

0 comments:

Posting Komentar

Terimakasih atas kunjungan anda semua, sebelumnya mohon maaf kami tidak menerima komentar yang berbau tentang pornografi.
TERIMAKASIH atas partisipasinya.

 
Site Meter :
Copyright © 2011. Tutorial Windows 7 - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger
Thank You For Google