Home » » Pay Per Click Bidvertiser Menghasilkan Uang

Pay Per Click Bidvertiser Menghasilkan Uang

Unknown | 16.00 | 0 comments
Bidvertiser adalah program afiliasi pay per click yang mirip seperti program adsense pada umumnya. Bidvertiser adalah perusahaan yang memberikan penghasilan kepada publisher yang menempatkan iklan pada blog atau situs mereka dan akan membayar setiap kali iklan bidvertiser di klik. Bidvertiser menyediakan berbagai jenis iklan yang dapat dipilih.

Iklan bidvertiser berubah setiap saat untuk membuatnya menjadi lebih fresh. Iklan dapat saja berubah tergantung dari isi konten blog sobat. Berapa banyak yang sobat terima dari bidvertiser tergantung dari tipe iklan yang diklik oleh pengunjung pada blog sobat.

Pada bidvertiser sobat mempunyai fleksibilitas untuk memilih tipe iklan yang sobat ingin tampilkan pada blog. Sobat juga dapat melihat iklan yang memberikan penghasilan rendah ataupun lebih tinggi. Bidvertiser memiliki konsep yang cukup sederhana. Publisher menawarkan ruang untuk iklan dari advertiser.

Saya menyarankan sobat untuk menampilkan hanya beberapa iklan bidvertiser di blog sobat, maksimum 2 iklan saja. Kadang-kadang ada iklan yang tidak dibayar tapi iklan tersebut ditampilkan dalam blog sobat. Jadi sobat tidak perlu banyak menghabiskan ruang untuk iklan bidvertiser. Sobat tidak akan menemukan kesulitan karena bidvertiser adalah hampir sama dengan program adsense lainnya.
Berbagi Dengan Teman:

Posted by : Redi A.H ~ / Tutorial windows, SEO , Info gadget, Download game

Artikel Pay Per Click Bidvertiser Menghasilkan Uang Di posting oleh Redi A.H pada 4 Agu 2009. Terima kasih atas kunjungannya. Kritik dan saran dapat disampaikan via kontak atau komentar. Jika diperlukan Artikel ini bisa disebarluaskan melalui blog sobat, hanya mohon sebutkan sumbernya dengan tautan link aktif ke postingan ini. Terimakasih. Happy blogging!!!

0 comments:

Posting Komentar

Terimakasih atas kunjungan anda semua, sebelumnya mohon maaf kami tidak menerima komentar yang berbau tentang pornografi.
TERIMAKASIH atas partisipasinya.

 
Site Meter :
Copyright © 2011. Tutorial Windows 7 - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger
Thank You For Google