Home » » Cara Mengetahui URL Feed Twitter Anda

Cara Mengetahui URL Feed Twitter Anda

Unknown | 05.49 | 0 comments
Selain mengupdate posting blog di twitter anda juga bisa mengupdate status twitter diblog. Biasanya twitter menyediakan widget untuk update status twitter ke blog. Anda bisa mengatur tampilan widget ini sesuai dengan keinginan. Tapi anda juga bisa membuat update status twitter muncul di blog menggunakan feed. Anda hanya perlu mengetahui url feed twitter anda untuk dimasukan ke gadjet feed pada blog anda (namun apa url feed twitter anda bisa dimasukan ke gadjet feed pada blogger) Ingin tau caranya ikuti tutorialnya di bawah ini:

Cara mengetahui ID twitter anda
1. Pertama anda perlu mengetahui ID twitter, caranya klik url ini: http://www.idfromuser.com/
2. Klik tombol Get ID untuk mengetahui ID twitter anda, akan muncul id twitter anda lalu simpan id tersebut.

Cara mengetahui Feed Twitter Anda
1. Time Line RSS Feed
Untuk time line RSS feed urlnya seperti dibawah ini. Anda hanya perlu mengganti Twitter username dengan user name twitter anda.
http://api.twitter.com/1/statuses/user_timeline.rss?screen_name=Twitter username
misalnya punya user name punya saya jika dimasukan akan terlihat seperti ini:
http://api.twitter.com/1/statuses/user_timeline.rss?screen_name=blogtrikdantips
2. List RSS feed
Untuk list rss feed, urlnya seperti dibawah ini. Ganti Twitter username dengan username milik anda.
http://api.twitter.com/1//lists/Twitter username/statuses.atom
3. ID RSS feed
Untuk ID rss feed anda akan memerlukan id anda seperti langkah diatas. Untuk url feednya akan terlihat seperti dibawah ini. Anda hanya perlu mengganti feed_id dengan id milik anda. (untuk feednya anda bisa mengubah rss menjadi atom atau json)
http://twitter.com/statuses/user_timeline/feed_id.rss
Anda bisa membuka url feed twitter saya pada address bar seperti punya saya http://twitter.com/statuses/user_timeline/528376417.rss. Namun sayang setelah saya coba memasukan feed dari twitter pada gadjet blogger, tak ada yang berhasil, malah yang muncul tulisan "url tidak valid". Semoga artikel ini bermanfaat....
Berbagi Dengan Teman:

Posted by : Redi A.H ~ / Tutorial windows, SEO , Info gadget, Download game

Artikel Cara Mengetahui URL Feed Twitter Anda Di posting oleh Redi A.H pada 24 Mar 2012. Terima kasih atas kunjungannya. Kritik dan saran dapat disampaikan via kontak atau komentar. Jika diperlukan Artikel ini bisa disebarluaskan melalui blog sobat, hanya mohon sebutkan sumbernya dengan tautan link aktif ke postingan ini. Terimakasih. Happy blogging!!!

0 comments:

Posting Komentar

Terimakasih atas kunjungan anda semua, sebelumnya mohon maaf kami tidak menerima komentar yang berbau tentang pornografi.
TERIMAKASIH atas partisipasinya.

 
Site Meter :
Copyright © 2011. Tutorial Windows 7 - All Rights Reserved
Proudly powered by Blogger
Thank You For Google